Satu Lagi Tokoh Riau Soemardi Taher Meninggal Dunia

    Satu Lagi Tokoh Riau Soemardi Taher Meninggal Dunia
    Satu Lagi Tokoh Riau Soemardi Taher Meninggal Dunia

    Pekanbaru, - Tokoh masyarakat Riau  yang juga tokoh pendidikan Nasional Soemardi Taher Meninggal Dunia Kamis (24/3/2022) di Rumah Sakit Awal Bros Pekanbaru.

    Informasi berpulangnya tokoh Riau ini beredar di sejumlah media sosial dan group pertemanan WhatsApp.

    "Innalillahi wainnailaihi rojiun, telah berpulang ke rahmatullah, org tua kita Bpk Drs. H. Soemardi Taher Ketua PGRI Riau ke 7 dan mantan Sekjen PB PGRI, malam ini, kamis 24 Maret 2022, di RS Awal Bross Pekanbaru, semoga Almarhum mendapat tempat terbaik disisi Allah SWT, aamiinn Ya Robbal Alaamiin, "ujar Pengurus PGRI Riau Eko Wibowo dalam postingannya.

    Ucapan lain juga datang dari anggota DPRD Riau dari Kuansing  yakni Marwan Yohanis mengucapkan duka kepergian Soemardi Taher.

    Mantan Kadispora Riau Doni Aprialdi juga membenarkan kabar duka ini.

    "Ya, Innalilahi Wainnailaihi Rojiun, Bapak Soemardi Taher mantan Anggota DPD RI yang juga tokoh Pendidikan Nasional kita wafat sekira ba'da magrib, Semoga almarhum diampuni segala dosanya, diterima amal ibadahnya dan ditempatkan di tempat terbaik disisi allah swt. Aamiin Yarabbal Alamin..., "

    "Innalillahi wainnailaihi rojiun, telah berpulang ke rahmatullah, org tua kita Bpk Drs. H. Soemardi Taher Ketua PGRI Riau ke 7 dan mantan Sekjen PB PGRI, malam ini, kamis 24 Maret 2022, di RS Awal Bross Pekanbaru, semoga Almarhum mendapat tempat terbaik disisi Allah SWT, aamiinn Ya Robbal Alaamiin, "ujar Pengurus PGRI Riau Eko Wibowo dalam postingannya.

    Ucapan lain juga datang dari anggota DPRD Riau dari Kuansing  yakni Marwan Yohanis mengucapkan duka kepergian Soemardi Taher.

    Mantan Kadispora Riau Doni Aprialdi juga membenarkan kabar duka ini.

    "Ya, Innalilahi Wainnailaihi Rojiun, Bapak Soemardi Taher mantan Anggota DPD RI yang juga tokoh Pendidikan Nasional kita wafat sekira ba'da magrib, Semoga almarhum diampuni segala dosanya, diterima amal ibadahnya dan ditempatkan di tempat terbaik disisi allah swt. Aamiin Yarabbal Alamin.

    Kediaman duka berada di jalan Indrapuri Hangtuah ujung  Pekanbaru. Hingga berita ini diturunkan belum ada keterangan resmi terkait penyebab meninggalnya almarhum. 

    Doni Aprialdi melalui WhatsApp saat dihubungi PELITARIAU, Kamis Malam.

    Kediaman duka berada di jalan Indrapuri Hangtuah ujung  Pekanbaru. Hingga berita ini diturunkan belum ada keterangan resmi terkait penyebab meninggalnya almarhum. (Mulyadi).

    Pekanbaru Riau
    Mulyadi

    Mulyadi

    Artikel Sebelumnya

    Gubernur Riau Rencana Dampingi Mendikbudristek Terima...

    Artikel Berikutnya

    Bikin Gaduh Musda DPD KNPI Siak Versi Larsen...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha
    Distribusi Logistik dan Cek Lokasi TPS Khusus Lapas Tembilahan Bersama APH dan Bawaslu   

    Ikuti Kami